Sentul Gagal Jadi Penyelenggara MotoGP, Pemerintah Lagi Cari Area Bangun Sirkuit Baru

konsep-sirkuit-sentul-untuk-motogp-2017
konsep-sirkuit-sentul-untuk-motogp-2017konsep sirkuit sentul untuk motogp 2017
Indonesia di mata Dorna tetrnyata merupaka kondisi tersendiri yang menarik, sehingga meski hingga kini belum jelas aturan, tempat, dll sebagai penyelenggara motoGp, Indonesia tetap dilirk dan mendapat proritas. Bayangkan Sirkuit Swedia udah sangat modern dan siap, sirkuit Thailand sudah Jozz, lha indonesia, kagak ada apa-apanya, tapi tetep aja lirikan Dorna terarah pada Indonesia bukan ke Swedia ataupun Thailand. Ya apa lagi kalau bukan fans motoGP yang begitu membludak di Indonesia.
460x110
Ya, sebagaimana kita dengar kasak-kusuk belakangan ini, pemerintah mengurungkan niatnya mendukung Sentul sebagai penyelenggara MotoGP, karena memang anggaran diambil dari APBN, sementara APBN hanya mengakomodir badan milik negara, sedangkan Sentul adalah milik swasta, jadu sulut untuk mengucurkan dana. So, kini pemerintah tetap membuka kans Indonesia sebagai penyelenggara MotoGP 2017 dengan mencari sirkuit baru selain sentul, wew, bakabl bikin sirkuit baru gan nampaknya!
Di website resmi setneg.go.id disejalaskan bahwa Jokowi meminta penyelenggara untuk mengkalkulasi beberapa alternatif sirkuit dan segera diputuskan, karena penyerahan dokumen ke pihak Dorna Sports sudah dekat yaitu 30 Januari 2016 terkait pelaksanaan Indonesian MotoGP 2017-2019.
Nah, pada 25/1/2016 Kemenpora sebagai penyelenggara ngadain rapat di kantor kemenpora, Senayan, Jakarta Selatan. Alfitra Salamm, Sesmenpora dan Gatot S. Dewabroto, Deputi Bidang Harmonisasi dan Kemitraan serta Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga Faisal Abdullah memimpin rapat lintas kementerian guna membahas hal tersebut diikuti beberapa perwakilan dari Kementerian Sekretariat Negara, Kementerian Pariwisata, Kementerian Koordinasi Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, Kementerian Keuangan, Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan dan kementerian/lembaga lainnya sebagaimana dilansir kemenpora.go.id
Alfitra menyampaikan bahwa kini pemerintah lah yang akan menjalankan proyek motGP, dan kini tengah mencari opsi lokasi untuk membuat sirkuit baru selain Sentul.
Sentul Gagal Jadi Penyelenggara MotoGP, Pemerintah Lagi Cari Area Bangun Sirkuit Baru Sentul Gagal Jadi Penyelenggara MotoGP, Pemerintah Lagi Cari Area Bangun Sirkuit Baru Reviewed by yunusst on 5:31 AM Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.